About
Assalamu'alaikum wr. wb.
Halo paramuda, ada kata pepatah yang bilang tak kenal maka tak sayang. Tak sayang maka tak komen, hehe. Begitulah realita dalam perblogan, ada yang ingin sekedar mencari informasi tanpa mengucapkan terimakasih kepada penulia, ada juga yang suka komen sebagai rasa menghargai atas apa yang ditulis author, ada pula yang senang komen ini itu di blog blog yang dikunjungi.
Begitupun tentang alasan orang menulis blog bisa bermacam-macam. Namun dalam keberagaman itu marilah kita untuk saling menghargai & mengingatkan tatkala ada satu sua patah kata yang mungkin kutang pantas untuk dishare di blog ini.
Saya selain menulis juga sembari melakoni hobi saya dengan aktifitas ngekraf. Dari hobi itu sebagian saya share juga disini, karena ilmu yang bermanfaat adalah ilmu yang diajarkan kepada orang lain.
Satu dari empat bersaudara yang tumbuh dari keluarga biasa saja rasanya sungguh luar biasa bagi saya. Karena selain aku adalah satu-satunya laki-laki dari empat bersaudara yang semuanya punya hoby craft dengan ketermapilannya masing masing.
Lahir di Pemalang, bukan tanpa alasan, itu karena memang kedua orang tua saya berasal dari Pemalang (hehe)
Mau sharing craft atau yang lain ? Hayuk.. kalau semisal ingin menjalin kerjasama maupun review produk, paramuda bisa menghubungi saya di Kontak yang sudah saya sediakan. Tentunya Policy Privacy saya usahakan sesuai dengan ketentuan yang ada didunia perblogan, bila ada yang kurang berkenan janganlah sunhkan untuk menegur atau sharing dengan saya. Semoga kita semua senantiasa dalam lindungan-Nya. Aamiin
Wassalamu'alaikum wr. wb.
Halo paramuda, ada kata pepatah yang bilang tak kenal maka tak sayang. Tak sayang maka tak komen, hehe. Begitulah realita dalam perblogan, ada yang ingin sekedar mencari informasi tanpa mengucapkan terimakasih kepada penulia, ada juga yang suka komen sebagai rasa menghargai atas apa yang ditulis author, ada pula yang senang komen ini itu di blog blog yang dikunjungi.
![]() |
refreshing |
Begitupun tentang alasan orang menulis blog bisa bermacam-macam. Namun dalam keberagaman itu marilah kita untuk saling menghargai & mengingatkan tatkala ada satu sua patah kata yang mungkin kutang pantas untuk dishare di blog ini.
Saya selain menulis juga sembari melakoni hobi saya dengan aktifitas ngekraf. Dari hobi itu sebagian saya share juga disini, karena ilmu yang bermanfaat adalah ilmu yang diajarkan kepada orang lain.
Satu dari empat bersaudara yang tumbuh dari keluarga biasa saja rasanya sungguh luar biasa bagi saya. Karena selain aku adalah satu-satunya laki-laki dari empat bersaudara yang semuanya punya hoby craft dengan ketermapilannya masing masing.
Lahir di Pemalang, bukan tanpa alasan, itu karena memang kedua orang tua saya berasal dari Pemalang (hehe)
![]() |
booksleeve di Instagram @nyipedesouvenir |
Mau sharing craft atau yang lain ? Hayuk.. kalau semisal ingin menjalin kerjasama maupun review produk, paramuda bisa menghubungi saya di Kontak yang sudah saya sediakan. Tentunya Policy Privacy saya usahakan sesuai dengan ketentuan yang ada didunia perblogan, bila ada yang kurang berkenan janganlah sunhkan untuk menegur atau sharing dengan saya. Semoga kita semua senantiasa dalam lindungan-Nya. Aamiin
Wassalamu'alaikum wr. wb.